Rafeon-Blog-

Perbedaan Headphone, Headset, Earphone dan IEM

Terdapat bermacam-macam jenis speaker yang letaknya ditelinga atau biasa kita sebut headphone, headset atau earphone. Sebenarnya headphone, headset atau earphone itu berbeda satu sama lain. Maka untuk membedakannya mari kita lihat beberapa penjelasan dibawah ini:

1.Headphone : sesuai namanya, ada kata ‘head’ yang berarti kepala, ini adalah tipe yang penggunaannya dipasang di kepala seperti bando. Biasanya memiliki diameter speaker yang besar dan paling nyaman digunakan. Cocok untuk digunakan saat santai di rumah untuk bermain game serta mendengarkan musik dari laptop atau PC, tidak efisien untuk dibawa bepergian. Namun harganya biasanya relatif lebih mahal jika dibandingkan dengan speaker lain dengan kualitas suara yang sama. Contoh headphone:























2.Headset : headphone plus mikrofon. Headset menyediakan fungsionalitas setara dengan handset telepon dengan operasi hands-free. Penggunaan yang paling umum untuk headset berada dalam penerbangan, pada teater / studio televisi sistem interkom, dalam game konsol atau PC, call center dan telepon-intensif pekerjaan dan juga untuk penggunaan pribadi di depan komputer untuk memfasilitasi percakapan simultan nyaman dan mengetik. Contoh Headset:
























3.Earphone : lagi-lagi sesuai namanya, ada kata ‘ear’ yang berarti telinga, ini adalah tipe yang speakernya langsung dipasang masuk ke telinga. Ukuran speakernya kecil dan sangat mudah untuk dibawa bepergian. Tipe seperti ini biasanya lebih murah dibanding backphone dan headphone. Contoh Earphone:



















 4.IEM : earphone yang moncongnya biasanya bulat dan dimasukkan ke dalam telinga sedikit lebih dalam. Contoh IEM:
 
1 komentar:

em ... saya sering ketuker tuh yang mana iem yang mana earphone =="


Followers

Diberdayakan oleh Blogger.